Faktor-faktor
yang mempengaruhi viskositas antara lain adalah koefisien kekentalan zat cair
itu sendiri, massa jenis dari fluida tersebut, bentuk atau besar dari partikel
fluida tersebut, karena cairan yang partikelnya besar dan berbentuk tak teratur
lebih tinggi dari pada yang partikelnya kecil dan bentuknya teratur. Selain itu
juga suhu, semakin tinggi suhu cairan semakin kecil viskositasnya, semakin
rendah suhunya maka semakin besar viskositasnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar